Strategi Peningkatan Layanan Akademik Berbasis Kinerja Karyawan di Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Lhokseumawe
Main Article Content
Fokus penelitian pada strategi dalam meningkatkan layanan akademik dan bagaimana kinerja karyawan di Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Lhokseumawe. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan bersifat deskriptif kualitatif, pengumpulan data dilakukan melalui teknik dokumentasi, observasi, dan wawancara. Prosedur yang digunakan dalam menganalisis data dengan menggunakan ringkasan analisis faktor strategis menggunakan teori Dessler yang meliputi kualitasm, kuantitas, efektivitas, kemandirian dan ketepatan waktu. Subjek penelitian pada Kepala Sub Bagian Umum Akademik, Pegawai akademik, dan mahasiswa FTIK. Hasil penelitian menunjukan bahwa layanan akademik belum menunjukkan stabilitas kinerja yang memuaskan sehingga diperlukan strategi dalam meningkatkan kinerja. Penyusunan strategi didahului oleh analisis SWOT. Melalui hasil analisis dapat diidentifikasi beragam faktor penyebab yang dapat dikategorikan menjadi dua faktor internal dan eksternal. Faktor internal seperti fasilitas fisik, kehandalan, keyakinan dan empati. Sedangkan faktor eksternal meliputi kecenderungan politik dan ekonomi, dukungan stakeholder, dan pernanan kolaborator dan kompetitor.
Amin, S. (n.d.). Strategi Peningkatan Kualitas Pelayanan Akademik Pada Sekolah Tinggi. Retrieved from https://media.neliti.com/media/publications/195076-ID-Strategi-Peningkatan Kualitas Pelayanan.pdf
Anggraeni, D. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Fakultas Ekonomi UI.
Anita, J. 2013. Pengaruh Penempatan dan Beban Kerja terhadap Motivasi Kerja dan Dampaknya pada Prestasi Kerja Karyawan Dinas Tenaga Kerja dan Mobilitas Penduduk Aceh. Jurnal Manajemen, 2(1).
Astuti. 2009. Layanan Pendidikan dalam Bentuk Jasa. Jakarta: Bumi Aksara.
Basri, H. 2000. Kehadiran dan Kepribadian Pondok Pesantren (dalam Membangun Kemandirian Umat di Pedesaan). Jakarta: PT. Abdi Publishing & Printing.
Budiharjo, M. 2015. Panduan Praktis Penilaian Kinerja Karyawan. Jakarta: Raih Asa Sukses.
Dessler, Garry. 2003. Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi ke-9 (10th ed.). Jakarta: Indeks Gramedia.
Dessler, Gary. 2013. Human Resource Management (Thirteenth). London: Pearson Education Inc.
German, T. 2005. The Complete Ideal’s Guide MBA Basic. Jakarta: Prenada Media.
Hasibuan, M. S. P. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia. In Jakarta PT. Bumi Aksara (p. 43).
Heryati, Y., & Muhsin, M. 2014. Manajemen Sumber Daya Pendidikan (1st ed.). Bandung: Pustaka Setia.
Indirwan. (n.d.). Persepsi Mahasiswa Terhadap Kualitas Pelayanan Akademik Pascasarjana Uin Alauddin Makassar.
Mahsun, M. 2006. Pengukuran Kinerja Sector Publik Edisi pertama. Yogyakarta: BPFE.
Mangkuprawira, A. P. 2017. Evaluasi Kinerja SDM (8th ed.). Bandung: Refika Aditama.
Mas’ud, F. 2004. Survei Diagnosis Organisasional, Konsep dan Aplikasi. Semarang: Badan Penerbit Penerbit Univeresitas Diponegoro.
Siagian, S. P. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
Simamora, H. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: STIE YKPN.
Suswardji, E., & Ratnasari, I. (n.d.). Strategi Meningkatkan Kualitas Pelayanan Administrasi Mahasiswa Berbasis Kemampuan Dan Motivasi Kerja Pegawai Di Universitas Singaperbangsa Karawang.
Thoha, M. 2010. Kepemimpinan dalam Manajemen. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Timpe, A. D. 2002. Seri Manajemen Sumber Daya Manusia - 6 - Kinerja. In 6 (5th ed.). Jakarta: Elex Media Komputindo.
Wijono, S. 2010. Psikologi Industri dan Organisasi. Jakarta: Fajar Interpratama Offset.
Yamin, M., & Maisah. 2010. Standarisasi Kinerja Guru. Jakarta: Gaung Persada Press.